Berita Terkini

Makanan Halal Semakin Berkembang di Singapura

Singapura, 8 Januari 2024 - Industri makanan halal di Singapura terus mengalami perkembangan pesat, memberikan pilihan yang lebih luas bagi ...

Jumat, 22 Desember 2023

Bikin iklan di Media Sosial, Ganjar-Mahfud yang paling besar alokasikan Dana




Calon wakil presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud, MD menjadi pasangan yang paling banyak mengeluarkan iklan di meta media sosial dalam 30 hari terakhir, yakni 16 November hingga 15 Desember.


Berdasarkan pustaka meta-iklan yang disampaikan  Indonesia Corruption Watch (ICW) dan Persatuan Demokrasi Elektoral (Perludem) dalam publikasinya, tercatat Pak Ganjar Mahfud mengeluarkan dana Rp 829.163.419 untuk 6.369 iklan.


Sedangkan posisi kedua disusul oleh pasangan nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dengan total Rp 778.930.409 untuk 1.300 iklan.


Sebaliknya, pasangan nomor satu Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar menghabiskan total Rp444.345.531 untuk 1.394.

iklan Kahfi Adlah Hafiz, peneliti di Perludem menjelaskan: Meta memiliki kebijakan yang mewajibkan pengiklan kategori iklan isu sosial, pemilu, dan politik untuk memberikan identitas sumber iklan atau memberikan disclaimer.


nama reporter : Wirda Rahma FS

redaktur : Irawan Dwi Suseno

Tidak ada komentar:

Posting Komentar