1. Berolahraga Bersama Orang Lain
Kalau olahraga sendirian secara rutin membuat tak lagi bersemangat, tak ada salahnya bukan mencoba untuk berpartisipasi dalam sebuah kelas/tim/grup olahraga yang disukai? Apalagi jika diri sendiri merupakan tipe orang yang ekstrovert, boleh dicoba sekalian menambah teman. Atau, bisa juga ajak teman maupun anggota keluarga agar lebih seru.
2. Memilih Olahraga yang Bisa Dinikmati
Memilih olahraga secara asal tanpa mempertimbangkan apakah diri kita nyaman dan menikmatinya kemungkinan besar menjadi pemicu diri sendiri merasa tak nyaman dan menderita. Pilih aktivitas yang benar-benar disukai, apakah itu jalan kaki biasa, lari, bersepeda, berenang, atau justru menari/dancing? Bahkan mencoba beberapa aktivitas yang berbeda tapi kita suka justru dianjurkan supaya hati ikut senang.
3. Membeli Perlengkapan Olahraga Baru
Tidak ada komentar:
Posting Komentar